Aktivitas Kegempaan Wilayah Papua dan Sekitarnya Maret 2020.

by Jambari, S.Tr


Posted on 02 Apr 2020



 

Sekira 182 kejadian gempabumi di Wilayah Papua dan Sekitarnya tercatat oleh Stasiun Geofisika Jayapura. Gempabumi dengan kedalaman dangkal mendominasi dengan 92% dari total kejadian. Terjadi 9 gempabumi dirasakan pada periode ini namun tidak terdapat gempa dirasakan yang merusak. Magnutudo gempabumi M<3 (gempa minor) mendominasi kejadian dengan presentase 72,40%.